rss



PROFIL  SEKOLAH

1.        Nama Sekolah                      :   SMP Negeri 81 Jakarta
2.        No. Statistik Sekolah           :   20106409080
3.        No. Statistik Bangunan       :   06.01.10.01.00001
4.        No. Pendirian                        :   185/1971
5.        Tanggal / Tahun berdiri     :   20 Oktober 1971
6.        Tahun dibangun                   :   2004
7.        No. Sertifikat                         :   6879962
8.        Tanggal Sertifikat                 :   31 Desember 1988
9.        Tipe Sekolah                          :   A
10.   Alamat Sekolah                    :   Jl.Monumen Pancasila Sakti Lubang Buaya
                                                              Kecamatan          :   Cipayung
                                                              Kabupaten/Kota     :     Jakarta Timur
                                                              Propinsi                :   DKI Jakarta
11.   Telepon/HP/Fax                   :   (021) 8408656
12.   E-MAIL                                    :   smpn81jkt@yahoo.co.id
13.   WEBSITE                                 :   http://www.smpn81jakarta.blogspot.com
14.   Status Sekolah                      :   Negeri
15.   Nilai Akreditasi Sekolah     :   A
16.   Nama Kepala Sekolah         :   Drs. Mangiman Siregar, M.Pd






I.            VISI / MISI

  1. VISI
Unggul dalam Imtaq, Iptek dan Berwawasan Global

Indikator
        Terwujudnya Pendidikan yang adil dan merata
        Terwujudnya Pendidikan yang bermutu, efisien dan relevan
        Terwujudnya  system transparan, akuntabel, efektif dan partisipatif

  1. MISI
a.       Meningkat pengetahuan, keterampilan,dan keimanan peserta didik melalui bimbingan dan latihan agar terbentuk sikap taqwa, demokratis, dan tanggung jawab secara mandiri.
b.      Mengembangkan metode dan strategi pembelajaran yang komunikatif sehingga tepat sasaran.
c.       Menggali dan mengembangkan minat, bakat,serta kreativitas siswa melalui kegiatan ekstra kurikuler untuk mewujudkan sehat jasmani dan rohani.

1)      Terwujudnya Pendidikan yang adil dan merata
Mewujudkan Pendidikan yang adil dan merata
v  Memenuhi akan pemerataan dan keadilan pendidikan yang baik

2)      Terwujudnya Pendidikan yang bermutu, efisien dan relefan
a.       Mewujudkan pendidikan yang menghasilkan lulusan cerdas, trampil, beriman dan  taqwa
v  Memenuhi lulusan cerdas, trampil, beriman dan taqwa yang baik
b.      Mewujudkan  lulusan kompetitif
v  Memenuhi lulusan kompetitif yang baik
c.       Memudahkan lulusan menuju ke jenjang yang lebih tinggi
v  Memenuhi akan lulusan menuju ke jenjang yang lebih tinggi  yang baik
d.      Mewujudkan pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan ( KTSP )
v  Memenuhi akan pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan ( KTSP ) yang baik

3)      Terwujudnya  system transparan, akuntabel, efektif dan partisipatif
a)      Menerapkan Managemen Berbasis Sekolah
v Memenuhi Managemen Berbasis Sekolah yang baik
b)      Mewujudkan sistem pendidikan yang transparan, akuntabel, partisipasif dan efektif
v Memenuhi sistem pendidikan yang transparan, akuntabel, partisipasif dan efektif yang baik








II.      Data Siswa 4 (empat tahun terakhir)               :

Th. Pelajaran
Jml Pendaftar
(Cln Siswa Baru)
Kelas VII
Kelas VIII
Kelas IX
Jumlah
(Kls. VII + VIII + IX)
Jml Siswa
Jumlah Rombel
Jml Siswa
Jumlah Rombel
Jml Siswa
Jumlah Rombel
Siswa
Rombel
2009/2010
971
344
9
365
9
355
9
1058
27
2010/2011
583
312
9
338
9
343
9
993
27
2011/2012
490
318
9
340
9
343
9
1001
27
2012/2013

306
9
318
9
338
9
962
27

III.    Pendidik dan Tenaga Kependidikan
a.       Kepala sekolah
No
Jabatan
Nama
Jenis Kelamin
Usia
PendAkhir
Masa Kerja
L
P

1.
Kepala Sekolah
Drs. Mangiman Siregar, M.Pd
L
-
58
S2
30
2.
Wakil Kepala Sekolah
Mimin Sukmini, S.Pd.
-
P-
51
S1
30
3.
Wakasek  bid Kesiswaan
Ade Sekolah, S.Pd
L
-
49
S1

4.
Wakasek  bid Kurikulum
Hj Mugi Rahayu, S.Pd
-
P
54
S1
30
5.
Wakasek  bid Sarpras
Hj Edni Dwiyari, S.Pd
-
P
51
S1
30
6.
Wakasek bid  Humas
Nenny Indriati Kusumadewi, S.Pd
-
P
45
S1
18
b.      Guru
1.Kualifikasi Pendidikan, Status, Jenis Kelamin, dan Jumlah
No.
Tingkat Pendidikan
Jumlah dan Status Guru
Jumlah
GT/PNS
GTT/Guru Bantu
L
P
L
P
1.
S3/S2
8
-
-
-
8
2.
S1
10
24
3
6
43
3.
D-4
-
-
-
-
-
4.
D3/Sarmud
1
6
-
-
7
5.
D2
-
-
-
-
-
6.
D1
-
-
-
-
-
7.
≤ SMA/sederajat
-
-
-
-
-
Jumlah
19
24
3
6
58


2.Jumlah guru dengan tugas mengajar sesuai dengan latar belakang pendidikan (keahlian)
No.
Guru
Jumlah guru dengan latar belakang pendidikan sesuai dengan tugas mengajar
Jumlah guru dengan latar belakang pendidikan yang TIDAK sesuai dengan tugas mengajar
Jmh
D1/D2
D3/
Sarmud
S1/D4
S2/S3
D1/D2
D3/
Sarmud
S1/D4
S2/S3
1.
IPA
-

6
-
-
-
-
4
8
2.
Matematika
-
1
5
-
-
-
1
-
5
3.
Bahasa Indonesia
-

5
-
-
-
-
-
5
4.
Bahasa Inggris
-
-
7
-
-
-
-
-
7
5.
Pendidikan Agama
-
-
6
-
-
-
-
-
6
6.
IPS
-
1
5
-
-
-
-
1
6
7.
Penjasorkes
-
-
2
-
-
-
-
1
3
8.
Seni Budaya
-
-
3
-
-
-
-
-
3
9.
PKn
-

3
-
-
-
-
-
3
10.
TIK/Keterampilan
-
-

-
-
-
3
-
3
11.
BK
-

4
1
-
-
-
-
6
12.
Lainnya : Mulok
3
-
-
-
-
-
1
1
3

Jumlah
5
2
45
1
-
-
5
5
58


1.       Pengembangan kompetensi/profesionalisme guru
No
Jenis Pengembangan
Kompetensi
Jumlah Guru yang telah mengikuti kegiatan pengembangan kompetensi/profesionalisme
Laki – laki
Jmh
Perempuan
Jmh
1
Penataran KBK/KTSP
21

36
57
2
Penataran Metode Pembelajaran
(termasuk OTL)
21

36
57
3
Penataran PTK
3

5
8
4
Penataran Karya Tulis Ilmiah
2

3
5
5
Sertifikasi Profesi/Kompetensi
11

12
33
6
Penataran PTBK


1
1
7
Penataran lainnya standarisasi tes
4
-
4
-






4 komentar:

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

LAB IPA DAN PERPUSTAKAAN

how to make a gif

GURU IPA

SIBUK RAPOT

SIBUK RAPOT

make a gif at gickr.com

SIBUK BAGI RAPOT

 

Masehi HijriyahPerhitungan pada sistem konversi Masehi – Hijriah ini memungkinkan terjadi selisih H-1 atau H+1 dari tanggal seharusnya untuk tanggal Hijriyah